Arah Singgah

Ekspedisi menjangkau daerah-daerah tak biasa di Indonesia. Menggali cerita-cerita dengan beragam isu, yang kadang jarang atau bahkan tidak tersampaikan sama sekali di media arus utama. Arah Singgah berupaya menguak sisi-sisi menarik sekaligus menyentuh dari sebuah perjalanan. Menjadi pelantang suara-suara alam dan manusia yang kurang terdengar publik.

Baca Selengkapnya!

TRAVELOG

Travelog

Penelusuran Jejak Pecinan hingga Pertapaan Dyah Gayatri di Tulungagung

Masa lalu Tulungagung erat kaitannya dengan Kerajaan Singasari dan Majapahit. Hampir di seluruh penjuru kota mudah ditemukan candi Hindu-Buddha sebagai sarana peribadatan masyarakat kala itu. Reruntuhan candi itulah yang menjadi tujuan penelusuran saya kali ini di Bumi Marmer. Saya hanya menyambangi empat reruntuhan candi Hindu dan satu rumah peninggalan kolonial di tengah kota. Hal ini karena…

TELUSURI LEBIH BANYAK!

REKAMAN KISAH