Arah Singgah

Ekspedisi menjangkau daerah-daerah tak biasa di Indonesia. Menggali cerita-cerita dengan beragam isu, yang kadang jarang atau bahkan tidak tersampaikan sama sekali di media arus utama. Arah Singgah berupaya menguak sisi-sisi menarik sekaligus menyentuh dari sebuah perjalanan. Menjadi pelantang suara-suara alam dan manusia yang kurang terdengar publik.

Baca Selengkapnya!

TRAVELOG

Travelog

Melacak Jejak Pesanggrahan Lawas Peninggalan Kasunanan Surakarta

Langkah kaki menuntun saya ke Kabupaten Boyolali dan Sukoharjo. Saya menyambangi dua pesanggrahan milik Kasunanan Surakarta (Solo), yaitu Pesanggrahan Pracimoharjo di Desa Paras, Cepogo, Boyolali; dan Pesanggrahan Langenharjo di Desa Langenharjo, Grogol, Sukoharjo. Pesanggrahan merupakan rumah singgah bagi keluarga raja setelah selesai anjangsana ke luar wilayah kerajaan. Boyolali dan Sukoharjo…

TELUSURI LEBIH BANYAK!

REKAMAN KISAH