Mau posting foto hiking atau mendaki gunung di Instagram tapi masih bingung mau ngasih caption apa? Jangan khawatir, Sob. TelusuRI sudah mengompilasi 15 quotes hutan dari pengarang terkenal dunia buat kamu jadiin caption foto pendakian di Instagram. Swipe up!Hutan di malam hari via pexels.com/PixabayQuotes…
Punya foto milky way keren, pengen masukin ke Instagram, tapi bingung mau ngasih caption apaan? Tenang, Sob. Ini ada empat belas quotes tentang bintang dari empat belas pengarang tenar dunia yang bisa kamu pakai buat caption Instagram:Berpayung cahaya via pexels.com/Matheus BertelliQuotes tentang bintang dari Jalaluddin…
Punya foto bernuansa senja dan matahari terbenam tapi bingung mau ngasih caption apa? Kasih quotes aja.Nih, TelusuRI punya 14 quotes senja yang ditulis oleh pengarang-pengarang tenar dari penjuru dunia:Senja yang dipercantik oleh awan via pexels.com/PixabayQuotes senja dari Paulo Coelho“Don’t forget…
11 "Quotes" tentang Laut dari Para Pengarang Terkenal Dunia
28/November/2018
Lagi ngupload foto laut keren ke Instagram terus kamu baru sadar kalau belum punya quotes tentang laut? Jangan khawatir, ini TelusuRI kasih 11 quotes tentang laut yang bisa bikin foto kamu lebih bercerita. Dan—sttt!!!—kata-kata mutiara ini dari para pengarang terkenal dunia, lho.
Quotes tentang laut dari Joseph…
"Quotes" Perjalanan dari Paul Theroux, "Travel Writer" Legendaris dari Amerika Serikat
15/September/2018
Foto Paul Theroux via en.wikipedia.org
Kalau kamu pejalan dan suka baca, pasti setidak-tidaknya pernah dengar nama Paul Theroux. Pengarang dari Amerika Serikat ini namanya melambung setelah salah satu memoar perjalanannya, The Great Railway Bazaar (1975), meledak di pasaran.
Cara Paul Theroux menceritakan pengalamannya memang…
9 "Quotes" Pendakian yang Bermakna dari Para Petualang
14/Agustus/2018
Beberapa quotes pendakian dari para petualang berikut pasti bakal bikin kamu merenung dan jadi lebih rendah hati. Nggak percaya? Baca aja sendiri:
Quotes pendakian dari Henry David Thoreau
“I went to the woods because I wished to live deliberately, to front only the essential facts of life, and see if I could not learn…
Bosan sama caption Instagram foto pendakian yang itu-itu saja? Mending kamu pilih salah satu dari 10 quotes tentang gunung dari orang-orang tenar ini. Tapi, kita nggak nanggung ya kalau ternyata setelah pakai quotes tentang gunung ini foto kamu mendadak viral dan kamu mendadak jadi selebram terkenal?
Quotes tentang gunung…