“Jangan sekali-kali meninggalkan sejarah,” ucap Bung Karno begitu menggelegar dalam pidato terakhirnya pada perayaan kemerdekaan tahun 1966. Ucapan ini begitu membekas di benak rakyat Indonesia dan menciptakan perbendaharaan “jasmerah,” tetapi begitu masa berlalu, ucapan tadi hanya menjadi slogan kosong pengisi…
Apa yang bisa mempertahankan eksistensi budaya masyarakat kota yang mulai tergerus arus kemodernan? Tidak ada. Kemodernan sendiri adalah budaya yang tercipta karena arus globalisasi yang semakin tak terbendung dengan kemajuan teknologi. Budaya-budaya yang dulu sempat eksis di antara gang dan jalanan kota, sudah mulai dilupakan…
Bagi sebagian orang, pahatan-pahatan huruf kuno pada sebuah prasasti tidaklah berarti apa-apa kecuali sekedar barang dari masa lampau. Di tangan Ninie Susanti, huruf-huruf tersebut dapat memberitahu lebih lanjut mengenai tradisi, kondisi sosio-ekonomi, hingga perpolitikan pada masa silam.Siang itu meski tidak ada tanda-tanda…
Membumikan Riset ala Niskala Institute
08/April/2022
Dunia riset Indonesia memang belum semaju negara lain. Beberapa terkendala tenaga, beberapa lainnya terkendala oleh peraturan dan birokrasi yang ruwet. Satu hal yang pasti, berdasarkan data dari BRIN (Badan Riset dan Inovasi Nasional) dominasi peneliti plat merah di Indonesia hampir mencapai 80%. Faktanya ada banyak hal yang…
If you can’t fly, then runIf you can’t run, then walkIf you can’t walk, then crawlbut whatever you doYou have to keep moving forward— Martin Luther King JrPendidikan berjaya dengan literasi, literasi bagus dan berkembang melahirkan para pemikir sekaligus para pembangun yang dibutuhkan oleh negeri ini. Banyak cara…
Lokalitas Jawa dalam Parade Hantu Siang Bolong
28/Februari/2022
Jurnalisme sastrawi adalah adalah gaya jurnalisme yang berkembang yang memadukan teknik jurnalistik dan sastra untuk menuliskan berita yang mendalam. Teknik ini digemari para penulis cerita perjalanan sebagai cara penyampaian yang paling tepat dan mendalam, juga dirasa sebagai gaya yang cocok untuk cerita…
Majapahit dan Sejarah dalam Pandangan ‘Majapahit Lelono’
23/Februari/2022
Sembari menyusuri beranda Instagram, saya melihat like seorang teman pada sebuah postingan. Postingan ini tentang sebuah petilasan yang terletak di sebuah desa di Mojokerto. Penasaran dengan isi postingannya, saya kemudian membuka profil dan melihat sebuah akun bertemakan sejarah dan budaya, yang mengangkat kembali khazanah…
Pulau Plastik: Membawa Plastik Lebih Dekat ke Dalam Diri Kita
12/Februari/2022
Semua orang tahu bahwa plastik sangat berguna untuk membantu kehidupan manusia, tapi sebagian besar pasti tidak mau tahu bahwa salah satu ancaman kehidupan manusia dan bumi yang terbesar adalah plastik. Pulau Plastik, sebuah film dokumenter yang mengangkat Pulau Jawa dan Bali sebagai latar belakang tempat, mengisahkan bagaimana…
Bubungan Tinggi Terakhir di Teluk Selong
31/Januari/2022
Tinggi, tua, dan tampak gagah. Dari kejauhan bubungan itu sudah terlihat, semakin saya mendekat dan semakin besar besar pula mata saya melihatnya.Saya akhirnya bisa berdiri di hadapannya. Rumah Banjar Bubungan Tinggi, salah satu arsitektur lokal yang mempunyai karakteristik bubungan tinggi atau atap yang…
Pendakian Gunung Sumbing dan Kawan yang Baik
24/Januari/2022
Dalam perjalanan selalu saja ada kebaikan tak terduga yang kita dapati. Dua orang asing mengajarkan kepada saya bagaimana manusia seharusnya bisa bersahabat tanpa sekat, tanpa memandang apapun. Hanya ada persahabatan.Hari itu sedikit mendung. Kepala saya yang pusing akibat kurang tidur, masih harus menunggu mata yang agak…