Sekitar bulan September 2018, saya dan Hendra teman saya sepakat menstarter motor untuk melakukan perjalanan ke Dieng. Motor kami berplat B, sementara Dieng berplat AA. Kami sepakat untuk melintasi 359 km menuju …
0 comment
Sekitar bulan September 2018, saya dan Hendra teman saya sepakat menstarter motor untuk melakukan perjalanan ke Dieng. Motor kami berplat B, sementara Dieng berplat AA. Kami sepakat untuk melintasi 359 km menuju …
Persiapan perjalanan kami ke sana dibumbui prasangka-prasangka negatif tentang tempat itu. Berbagai hal juga tak henti-henti mencoba menghapus semangat yang dengan susah payah kami bangun. Bagi saya sendiri yang sudah cukup lama …
Matahari tepat di atas kepala. Suhu 34°C Yogyakarta menimbulkan biasan pada jalan aspal Yogyakarta–Magelang. Saya hendak mendaki Gunung Andong bersama dua orang teman, Adi dan Yongki. Menurut rencana, saya akan menghampiri Peto—begitu …
Cerita perjalanan saya dimulai pada Hari Raya Idul Fitri tahun 2018 kemarin ketika banyak sanak saudara sedang berkumpul. Seperti keluarga besar lainnya, di hari pertama kami melakukan tradisi sungkeman (bermaaf-maafan) kemudian mengunjungi …
Sembari mengikuti patroli penertiban bangunan dalam kawasan yang tidak berizin sekaligus tidak sesuai dengan zonasi Taman Nasional Karimunjawa (TNKj), saya berbincang dengan seorang ranger Balai Taman Nasional Karimunjawa (BTNKj) tentang program konservasi …
November 2016, untuk kedua kalinya saya kembali ke kawasan Taman Nasional Karimunjawa (TNKj). Di Pelabuhan Karimunjawa saya dijemput oleh Bapak Sutris Haryanta, Kepala SPTN Wilayah II Karimunjawa, Balai Taman Nasional Karimunjawa (BTNKj). …