Apa yang Bisa Dilakukan Pendaki saat di Rumah Aja?
13/April/2020
Sudah berapa hari karantina di rumah? Sudah memasuki fase di mana angka episode serial One Piece lebih penting daripada angka kalender tampaknya.Yah, pandemi ini memang mau tak mau memaksa kita #dirumahaja demi kesehatan pribadi maupun orang sekitar. Kalau tidak penting-penting amat, tak perlu pergi ke luar. Bagi para…