Begini Cara Minum Kopi Susu di Kaki Gunung Sinabung
17/Januari/2018
Bulan Oktober lalu seorang kawan mengajak saya untuk melakukan riset. Lucunya, ajakan itu dibarengi dengan pertanyaan, “Kamu suka minum kopi nggak?” Saya jawab dengan antusias: “Pastinya!”
Ia menjabat tangan saya. Lalu, dua minggu setelahnya saya masuk bandara sambil menggenggam tiket pesawat Jogja-Medan. Lokasi riset…