Apakah Tambakrejo akan Tenggelam?
05/Januari/2023
Jalan masih lengang pagi itu, ketika saya bersama tiga orang kawan menyusuri Semarang. Tujuan kami adalah Mangrove Edupark Tambakrejo. Bersama LindungiHutan dan Kelompok CAMAR (Cinta Alam Mangrove Asri dan Rimbun), kami akan menanam sebanyak 1.130 bibit pohon mangrove hasil dari kampanye Pendekar Lingkungan TelusuRI di…