Sore-Sore di Pantai Karang Jahe
30/Agustus/2021
Libur semester akhirnya tiba. Liburan ini, saya gunakan untuk berlibur bersama sepupu. Setelah berdiskusi ingin berlibur kemana, akhirnya kami sepakat untuk menuju ke Kota Rembang yang terkenal akan keindahan pantainya. Apalagi kota itu dekat dengan rumah saudara kami sehingga kami tidak capek jika harus bolak-balik.Suasana…